TNI & Polri

Antisipasi Banjir Kapolres Serang Cek Debit Air Bendungan Pamarayan

564
×

Antisipasi Banjir Kapolres Serang Cek Debit Air Bendungan Pamarayan

Sebarkan artikel ini

NASIONALXPOS.CO.ID, KABUPATEN SERANG – Dalam rangka antisipasi banjir Kapolres Serang AKBP Yudha Satria bersama Kapolsek Cikeusal, Kasihumas Polres Serang dan Kasipropam Polres Serang mengecek debit air Bendungan Pamarayan di Kecamatan Cikeusal Kabupaten Serang. Kamis, (04/11/2021).

BACA JUGA :  Peresmian Fasilitas Air Bersih Program TNI AD Manunggal Air Tahun 2023, Ini Pernyataan Kasad

Dalam kunjungan tersebut Kapolres Serang AKBP Yudha Satria melakukan pengecekan terhadap debit air dan memeriksa kesiap Siagaan petugas jaga pengendali alat pengatur debit air apabila mengalami kenaikan debit air atau dalam situasi siaga.

BACA JUGA :  Lestarikan Lingkungan, Polisi Tanam Pohon di Taman Hutan Raya Gunung Tumpa

Dari hasil pemantauan langsung pukul 13.00 Wib Debit : 114 m³/detik, Muka air hulu : 13.00, muka air hilir : 7.00 dan Muka air : 40. Masih dalam batas normal

BACA JUGA :  Hujan Deras Menggenangi Desa Cakung, Kapolsek Carenang dan Muspika Sigap Berikan Bantuan Sembako

Lebih lanjut Yudha mengatakan memasuki musim penghujan harus siap siaga.

“kita harus siap siaga sehubungan sudah masuk musim penghujan dan semoga tahun ini tidak ada banjir yang melanda wilayah kita” tutupnya. (HUMAS).