Scroll Untuk Baca Berita
Daerah

Damkar Berikan Pelatihan Dasar Pemadam Api Pada Petugas Polres Metro Bekasi

932
×

Damkar Berikan Pelatihan Dasar Pemadam Api Pada Petugas Polres Metro Bekasi

Sebarkan artikel ini

NASIONALXPOS.CO.ID,BEKASI- Jajaran Personil polres metro Bekasi yang sedang bertugas mendapatkan Pelatihan dasar-dasar memadamkan Api yang diberikan oleh Dinas Pemadam Kebakaran Kab. Bekasi, ini di lakukan guna memberikan informasi penanganan pertama apabila terjadi kebakaran(27/08/2020).

Bertempat di lapangan apel Mapolres metro Bekasi,di pimpin langsung Kapolres Metro Bekasi KBP Hendra Gunawan, S.I.K., M.Si, beberapa petugas kepolisian langsung di berikan dasar cara pemadamkan api,apabila terjadi kebakaran di Mapolres metro Bekasi yang di ketahui berlantai tiga.

BACA JUGA :  Gubernur Sultra Siapkan Hadiah Untuk Apriyani Rahayu, Raih Medali Emas di Olimpiade Tokyo

Satu persatu petugas pemadam kebakaran kabupaten Bekasi dengan menurunkan dua unit mobil kebakaran dan pemadam lainnya seperti alat semprot,memperagakan bagaimana cari mematikan api bila terjadi kebakaran secara tiba – tiba.

BACA JUGA :  Bawa Satu Paket Sabu Diamankan Tekab Polsek Medan Area

“dengan bekerja sama petugas pemadam dari dinas kebakaran kabupaten Bekasi,petugas polres mendapatkan pelatihan dan pemahaman tata cara mematikan api bila terjadi kebakaran yang tidak terduga”ujar Kapolres metro Bekasi kombespol Hendra Gunawan.

BACA JUGA :  Ormas Kolut Tolak Tambang, Berujung Bentok Dengan Polisi

“di harapkan dengan adanya pelatihan dan pemahaman tata cara pemdaman api oleh petugas pemadam kebakaran,personilnya dapat memahami dan tidak panit bila terjadi kebakaran di manapun berada termasuk di Mapolres metro Bekasi”,pungkas Hendra.

(Red)