Scroll Untuk Baca Berita
Daerah

Demi Kuliah Online, Mahasiswa Simeulue Rela Manjat Pohon Demi Mendapatkan Jaringan Internet

1394
×

Demi Kuliah Online, Mahasiswa Simeulue Rela Manjat Pohon Demi Mendapatkan Jaringan Internet

Sebarkan artikel ini

NASIONALXPOS.CO.ID,SIMEULUE Ditengah pendemi covid-19 yang melanda kabupaten Simeulue semua kegiatan dialihkan melalui daring (online)

Kerab kali Mahasiswa Simeulue mengeluh tidak adaanya akses jaringan di beberapa desa.

Bahkan Mahasiswa rela menempuh jarak jauh demi mendapatkan akses jaringan itupun kadang kala susah. Ungkap ketua ippelmas Sumatra Barat ini Ismi Arafat kepada Nasionalxspos.co.id Rabu (30/09/2020)

BACA JUGA :  Pj Bupati Tangerang Resmikan RSUD Tigaraksa

Lanjutnya”Dan yang paling tragis nya Mahasiswa berkorban meski manjat pohon untuk mendapatkan jaringan itupun kadang-kadang belum memuaskan

Seperti halnya dibeberapa desa boleh dikatakan belum tersentuh oleh akses jaringan seperti desa lubuk baik kecamatan alafan, desa bulu hadik kecamatan teluk dalam, sanggiran,ujung harapan, lukmakmur kecamatan Simbar sampai desa salur latun kecamatan tepah barat”ujar Ismi

BACA JUGA :  Sekda Pimpin Rakor dengan ATSI dan ASPIMTEL

Ismi Arafat Selaku ketua umum Ippelmas Sumatra barat sekaligus kader HMI, sangat Kecewa tidak adanya akses jaringan ditangah pendemi covid-19 di beberapa desa di kabupaten Simeulue

BACA JUGA :  Rencana Pembangunan Terminal LNG

Salah satu lancarnya kegiatan mahasiswa untuk melakukan perkuliahan dengan adanya akses jaringan yang memadai

Harapan kami sebagai mahasiswa Simeulue kepada pihak pemerintah supaya cepat menangani kasus ini demi kelancaran proses perkuliahan mahasiswa.(Ar)