Daerah

Masyarakat Bancongcuk Giat Gotong Royong Membongkar Musholah Nurul Iman

1318
×

Masyarakat Bancongcuk Giat Gotong Royong Membongkar Musholah Nurul Iman

Sebarkan artikel ini

NASIONALXPOS.CO.ID, BEKASI – Pembangunan Musholah Nurul Iman yang berada di kampung Bancongcuk, dari tahun 1987 sampai tahun 2020 musholah nurul iman belum ada sama sekali renovasi ataupun di bangun, sudah mencapai 33 tahun baru di kerjakan tahun ini dengan secara gotong royong masyarakat karena sudah suatu kewajiban ketika ada kegiatan untuk pembangunan sarana tempat ibadah, masyarakat beserta ketua DKM sekaligus ketua Rt 001/Rw 001 Kelurahan Kertasari, Kecamatan Pebayuran, Kabupaten Bekasi, (25/11/2020).

BACA JUGA :  Bersinergi Sektor 20 Citarum Harum dengan Kementerian Pertanian dan Dispertan

Ketua DKM, Alif Andika mengatakan dalam pembangunan ini, bergerak atas kesepakatan warga setempat, namun sampai saat ini, belom ada donatur dari luar wilayah memberikan bantuan, mudah-mudahan, dengan adanya pemberitaan melalui media ada yang melihat dan membaca terketuk hatinya untuk memberikan bantuan, entah itu dari masyarakat maupun dari pemerintah, setempat demi terwujudnya musholah yang ada di tempat kami, di Rt 001/Rw 001 kelurahan kertasari, ujarnya.

BACA JUGA :  Penyaluran 1998 Kartu Tani dihadiri Muspika Para Petani di Swab Antigen

Hal senadapun di ungkapkan oleh, Babeh Dahlan selaku ketua panitia pembangunan Musholah Nurul Iman,

” kami berharap pemerintah lebih memperhatikan dan melihat langsung ke tempat kami untuk membantu, memberikan Donatur, karna saat ini pembangunan musholah nurul iman, dapat donatur dari hasil warga setempat, karena kalo tidak di bangun fisik musholah yang sudah tua dan rapuh sangat memprihatinkan, karna atap kayunya sudah pada rapuh dan keropos termakan usia, pungkasnya”

BACA JUGA :  DPC PERSAGI Cilacap Peringati Hari Gizi Nasional Ke- 63, Bertemakan Protein Hewani Cegah Stunting

(Pirman)