Daerah

Malam Ramah Tamah dan Pisah Sambut Kajari Kota Pangkalpinang di Rumdin Walikota

1391
×

Malam Ramah Tamah dan Pisah Sambut Kajari Kota Pangkalpinang di Rumdin Walikota

Sebarkan artikel ini

NASIONALXPOS.CO.ID, PANGKALPINANG — Wali kota Pangkalpinang Maulan Aklil Menghadiri acara malam ramah tamah dan pisah sambut Kepala Kejaksaan Negeri (Kejari) Kota Pangkalpinang Jefferdian,S.H.,M.H kepada Saiful Bahri Siregar, S.H., M.H dilaksanakan secara sederhana dan hikmah di rumah dinas Wali kota, Selasa Malam (30/8/2022).

Acara tersebut dihadiri Sekda, Kapolres Pangkalpinang, Dandim 0413/Bangka Seluruh Pejabat Eselon II, Dir. RSUD DH, Seluruh Kabag Setdako, Seluruh Camat & Forkopimda Asisten Pemerintahan & Kesra.

Advertisement

Dalam sambutannya Jefferdian,SH,MH menyampaikan, Alhamdulillah Satu tahun lima bulan mengabdikan diri saya di kota Pangkalpinang,tentu banyak kenangan, dukanya tidak ada, yang ada hanya sukanya saja berbagai macam kegiatan kita lalui bersama, tentu itu merupakan catatan yang indah dalam perjalanan kita.

ya katakan lagi, tentu sebagai pengalaman untuk kami melanjutkan tugas pengabdian kami kepada bangsa dan negara, setelah ini di kejaksaan Tinggi Sumatera Selatan tentu kami mohon doa restu bapak ibu semua kami bisa melaksanakan tugas dengan baik dan benar.

“Saya ucapkan terima kasih atas segala kerjasama kita sejak ini, adalah kalaborasi selama ini, tentu ada dinamika, mungkin ada cara saya salah, mungkin ada yang tidak berkenan di hati, pertama ucapnya terimakasih kerjasamanya yang kedua saya ucapkan permohonan maaf yang sebesar besarnya, “ungkapnya.

“Saya berharap teman-teman di kota Pangkalpinang ini tidak tersandung masalah, kerja yang baik teman-teman OPD, syaratnya tidak susah sebenarnya ikuti saja aturan, ingat sumpah jabatan berkerja dengan jelas, kalau rasa ada yakin la tidak akan mudah terjerumus, “pesan Jefferdian.

Sementara itu kepala kejaksaan negeri kota Pangkalpinang yang baru Saiful Bahri dalam sambutannya mengatakan, Alhamdulillah, jam 9 wib tadi, kami resmi dilantik menjadi kepala kejaksaan negeri kota Pangkalpinang dan menjadi warga Pangkalpinang.

“Tentunya saya sangat bersyukur, yang telah menyempatkan waktu untuk menyambut atau berkenal dengan kami ,saya merasa bahwa bapak ibu dengan kehadir disini tentunya apa yang dilakukan oleh Pak Jeff akan tindak lanjut i dengan lebih lanjut lagi, “ungkapnya.

Lanjutnya, hari ini kita bisa menyalin kerja sama seperti yang disampaikan Pak Jeff baik OPD maupun BUMN, bahwa kita tidak perlu takut dengan hukum,karena hukum adalah kegiatan kita sehari-hari, mulai dari bangun sampai meninggal diatur secara hukum.

“Itu menjadi kebiasaan kita sehari hari,itu tidak perlu kita takuti,setiap hari kita berhubungan dengan itu sehingga kalau pun ada hal hal menurut bapak ibu untuk shering atau pendamping hukum nanti kami siap, “jelasnya.

Ia juga jelaskan lagi, kalau untuk OPD maupun BUMN untuk meminta pendapat hukum terkait kegiatan yang dilakukan di OPD baik BUMN atau BUMD kami siap yang ada disini, kami siap untuk memberikan pendampingan atau memberikan pendapat hukum.

“Memang pak Jeff ini meninggalkan tiga legasi di kota kami, Pendekar, Restorasi Justice, Rehabilitasi Narkoba, tiga hal tersebut setidaknya orang Pangkalpinang tahu bahwa ini perkerjaan Pak Jeff, “ucap Wali kota Pangkalpinang Maulan Aklil dalam sambutannya.

Walikota Pangkalpinang Maulan Aklil yang biasa disapa Molen menyampaikan ucapan Terima kasih dan berharap di tempat tugas yang baru, meraih kesuksesan

Walikota sampaikan,Kawan kawan semuanya mengucapkan terimakasih atas bantuan arahan dukungannya selama mereka berkerja sama selama ini, untuk pak Saiful selamat datang di kota Pangkalpinang (Toto)

BACA JUGA :  Perjusami Secara Resmi Dibuka Kakwarcab Gerakan Pramuka Bungo

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *