Daerah

Dandim 0413/Bangka Hadiri Hari Jadi Kota Pangkalpinang ke 266 Tahun

735

NASIONALXPOS.CO.ID, PANGKALPINANG — Dandim 0413/Bangka Letkol Arm Firstya Andrean Gitrias S.H, M.M., bersama dengan Ketua Persit KCK Cabang XL menghadiri Upacara memperingati hari jadi kota Pangkalpinang ke 266 tahun di halaman kantor Walikota Pangkalpinang, Minggu (17/9/2023) .

“Kalau dari kami, Dandim 0413/Bangka mengucapkan selamat hari jadi kota Pangkalpinang ke 266 tahun semoga rekan rekan selalu sukses, sehat dan Pgk terus tersenyum,”Ucapnya.

“Alhamdulillah selama ini nyaman dan kita selalu berkolaborasi,memang kita masih menangani ditiga wilayah, kota dan dua kabupaten jadi semua tetap korp bersama, “Ungkap Dandim.

Ia katakan, Sebenarnya kita sudah banyak berkreasi, bergerak di bidang Babinsa masuk kampung dan ada program program unggulan saya
Gerakan Bersama Beramal Sedakah
(Geber berkah) itu Babinsa sama-sama Danramil bergerilya mencari masyarakat yang membutuhkan, khususnya stunting kita dor to dor.

Kedepannya kita, intinya mendukung, mendukung Pemerintah Daerah, khususnya kita menjelang di tahun politik kita berkerjasama dengan baik ,kita utamakan situasi kondusif,tertib dan lancar sehingga perekonomian masyarakat tidak terganggu pungkasnya

Selain itu juga Dandim hadiri
Rapat paripurna Istimewa kesatu masa persidang I tahun 2023 DPRD kota Pangkalpinang dalam rangka memperingatan hari jadi kota Pangkalpinang ke 266 tahun. (Toto)

Exit mobile version