TNI & Polri

Personil Koramil 1512-02/Patani Gandeng Siswa SMAN 2 Halteng Bersihkan Kali

256
×

Personil Koramil 1512-02/Patani Gandeng Siswa SMAN 2 Halteng Bersihkan Kali

Sebarkan artikel ini

NASIONALXPOS.CO.ID, HALTENG – Personil Koramil 1512-02/Patani bersama siswa Sekolah menengah atas (SMAN2) Halteng melaksanakan giat Jumat pagi dengan objek pembersihan kali Desa Loman Kecamatan Patani Kabupaten Halmahera Tengah, Jumat, (13/09/2924).

BACA JUGA :  Program KASAD, Pembangunan Kantor Koramil 1512-02/Patani Capai 92 Persen

Babinsa Desa Loman Serda Ismail Lestaluhu mengatakan, kegiatan menyatu dengan alam yakni pihaknya mengandeng siswa SMAN2 Halteng untuk giat pembersihan sekitar kali dari kotoran sampah, selain itu untuk tetap menjaga kekompakan dan hubungan silaturahmi yang baik antara TNI dan Siswa.

BACA JUGA :  Kapolres Serang Pimpin Upacara Korp Raport Kenaikan Pangkat

Menurut Babinsa kegiatan semacam ini adalah bagian dari melatih dan memberikan edukasi positif kepada siswa agar tetap menyadari akan pentingnya menjaga kebersihan lingkungan dari kotoran sampah.

BACA JUGA :  Bhabinkamtibmas Desa Seraya Sosialisasi Pencegahan PMK

“Para siswa SMAN2 Halteng tetap menjaga kebersihan lingkungan sekitar dan khususnya lingkungan Sekolah sebagai tolak ukur seberapa besar tingkat kesadaran siswa terhadap kebersihan lingkungan,”Harap Babinsa. (Ma)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *