Video

Terekam CCTV! Pencurian Mobil Pick Up di Mesuji Makin Marak

1194
×

Terekam CCTV! Pencurian Mobil Pick Up di Mesuji Makin Marak

Sebarkan artikel ini

Maling dini hari gasak mobil Pick Up L300 di garasi warga Desa Wira Bangun kecamatan Simpang Pematang Mesuji, Senin (14/2/2022).

Pencuri Pick Up Jenis L300 dengan plat nomor BG 9789 K terpantaj CCTV pemilik rumah korban ketika melakukan aksinya, pada pukul 02.56 WIB dini hari dengan cara mendorong keluar kendaraannya, pelaku diperkirakan lebih dari satu orang.

 

Tinggalkan Balasan